Arti Ungkapan Siah Layah adalah:
- Tergoyang-goyang ke kanan dan ke kiri (seperti daun lalang tertiup angin);
- Terhuyung-huyung ke kanan dan ke kiri (seperti orang mabuk, anak yang baru berjalan);